Search

Wednesday, May 21, 2014

Chrome for Android Now Support "Undo Tab Close" Feature



Google telah merilis versi baru Chrome for Android dengan tambahan fitur utama "Undo Tab Close" yang dapat digunakan untuk membatalkan penutupan (close) tab secara tidak sengaja dan madih diperlukan untuk browsing. Saat ini browser Chrome for Android menjadi pilihan untuk browsing secara mobile dengan tampilan desktop.

Selain fitur "Undo Tab Close", versi terbaru Chrome for Android juga sudah support multi-windows device dan chromecast serta fitur full screen video.

Chrome for Android bisa langsung didownload dari Google Play Store dan selain tersedia di android, Chrome juga tersedia buat pengguna iOS.

Berikut "What's New" yang ada di Chrome for Android:
• Undo Tab Close
• Fullscreen video with Subtitles and HTML5 controls
• Support for some multi-window devices
• Support for casting some videos with Chromecast
• Other bug fixes

Source: Play Store



You can add us to your circle on Google+, follow us on Twitter, join on Pinterest or Instagram, or like our Facebook page to keep updated on all the latest tech, gadget and social media news.


No comments: